Lowongan pekerjaan Hiring Campus PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) Oktober 2022

PT.IMIP adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang manufaktur, sebagai pengelola kawasan industri berbasis Nikel, yang terletak di Kabupaten Morowali, Provinsi Sulawesi-Tengah. PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) mengelola kawasan industri berbasis nikel yang terintegrasi dengan produk utama berupa nikel, stainless steel dan carbon steel. Industri pendukungnya terentang dari coal power plant, pabrik mangan, silikon, chrome, kapur, kokas, dan lainnya, hingga pelabuhan dan bandara. Kawasan Industri IMIP, merupakan kerjasama antara BintangDelapan Group dari Indonesia dengan Tsingshan Steel Group dari negara Tiongkok. Saat ini PT. IMIP membuka kesempatan bagi sobat untuk mengisi formasi yang dibutuhkan. Lowongan pekerjaan Hiring Campus PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) Oktober 2022 Kualifikasi: Jurusan Teknik Mesin dan Teknik Elektro Syarat dan ketentuan Membawa kelengkapan berkas: Curriculum Vitae (CV) Ijasah Transkrip Nilai Sertifikat Pengalaman kerja Tel...